Kategori: Nonfiksi | Penulis: Amatullah Hanifalimah Marfuah
eISBN: (dalam proses pengajuan) | Halaman: v + 107 | File: PDF
Buku ini adalah panduan inspiratif yang mengintegrasikan prinsip bisnis modern dengan nilai-nilai islami. Buku ini mengajak generasi muda muslim untuk menumbuhkan niat berwirausaha sebagai bentuk ibadah, menjalankan bisnis dengan kejujuran dan integritas, serta menghadapi tantangan dengan kesabaran dan rasa syukur. Diperkaya dengan contoh nyata dan teladan dari Rasulullah saw. dalam berdagang, pembaca akan mendapatkan wawasan komprehensif tentang cara menjalankan usaha yang adil, berinovasi sesuai syariah, dan berkontribusi bagi kesejahteraan umat serta keberkahan hidup.
Tersedia (silahkan klik) di: