Kategori: Nonfiksi | Penulis: Fitria Julestri
eISBN: (dalam proses pengajuan) | Halaman: v + 90 | File: PDF


Buku "Membangun Hubungan Sosial yang Baik dengan Orang Lain" ini adalah panduan praktis untuk meraih hubungan sosial yang sehat dan bermakna. Buku ini menguraikan prinsip-prinsip penting dan keterampilan yang diperlukan untuk mengembangkan hubungan yang baik dengan orang lain, dengan focus pada konteks masyarakat Indonesia. Buku ini menggambarkan pemahaman pentingnya hubungan sosial dalam kehidupan sehari hari. Pembaca akan menyadari manfaat dari hubungan yang kuat, seperti dukungan emosional, peluang karier, dan kebahagiaan yang dihasilkan dari koneksi yang bermakna.


Tersedia (silahkan klik) di: