ebook
Bersyukur di Kota Lumpur
Kategori: Fiksi | Penulis: Zabdan Barqi Maulana
eISBN: (dalam proses pengajuan) | Halaman: iii + 27 | File: PDF
Arisha diajak ayahnya berkunjung ke kawasan lumpur Lapindo. Ada gurat sedih di wajah ayahnya. Namun seorang pemuda tiba-tiba datang dan menceritakan bahwa masih ada setitik harapan bagi yang mau bertahan dalam syukur.